#renungan pagi #180
Mencari itu sampai kau menemukan, menemukan sesuatu yang pasti dan kau yakini itu benar, dan kau pegang kebenaran itu sampai terpisahnya jiwa dan raga ruh dan jasad. Tugas kita hanya sampai itu, Selanjutnya adalah hasil dari hari ini, hasil dari pegangan ini.
Kawanku Dasar dari memegang kebenaran ini sangat mudah, yang sulit itu mempertahankannya, karena yang goyah itu adalah diri sendiri maka perbaiki diri sendiri. Jika kau fokus memperbaiki diri maka kau tak akan sadar ternyata usiamu sudah setua ini.
Diajar #maca

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama