#renungan pagi #145
Langit masih seperti dulu indahnya, bumi masih bisa di pijak, dan semua yg ada di dalamnya adalah sodara sesama mahluk, maka janganlah bermusuh-musuhan, karena untuk apa bermusuhan? Kalo tahu semua adalah sodara. Kalo seperti itu siapa musuh kita? Musuh kita adalah diri kita sendiri, ego kita, smbong kita, ceroboh kita dll yg ada dlm diri kita. Kalo semua bisa menaklukannya maka tentramlah semua.
Disini d dunia ini seleksi untuk syurga dan neraka, jika di syurga tentram maka orng" yg masuk ke dalamnya juga orng" yg tentram. Kawanku dimana Posisi kita?
Diajar #maca
Posting Komentar